

Bertempat di Halaman depan Kantor Kejaksaan Negeri Kota Banjar telah dilaksanakan Apel Pagi yang diikuti oleh Kasubbagbin, Para Kasi, seluruh pegawai Kejari Kota Banjar, PPNPN dan Siswa-siswi PKL, Senin (29/08/2022).
Apel tersebut dipimpin secara langsung oleh Kepala Kejaksaan Negeri Kota Banjar Irwan Setiawan Wahyuhadi, S.H., M.H. Dalam amanatnya Kajari Kota Banjar menyampaikan kepada seluruh jajaran untuk menjaga kekompakan demi kemajuan Kejaksaan Negeri Kota Banjar dan wajib menjaga marwah Kejaksaan RI, serta meminta untuk menjalankan hak dan kewajiban secara seimbang.
.
.
.
#apelpagi
#KejaksaanRI
#KejatiJabar
#KejariKotaBanjar
#KotaBanjar
#jaksamenyapa
#jaksahumanis
#jaksadicintaimasyarakat
#jaksaprofesional