Pengamanan dan Pemantauan Pengambilan Kekurangan Logistik Pemilu 2024

Pada hari Senin tanggal 29 Januari 2024, Kepala Seksi Intelijen Bapak AKHMAD FAKHRI. S.H., M.H. bersama jajaran Intelijen Kejari Kota Banjar telah melaksanakan Kegiatan Pengamanan dan Pemantauan Pengambilan Kekurangan Logistik Pemilu 2024 berupa Surat Suara DPRD Provinsi Jawa Barat sejumlah 479 lembar surat suara bertempat Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Barat. Selama kegiatan pengambilan kekurangan Logistik Pemilu 2024 untuk KPU Kota Banjar berjalan dengan lancar, aman dan terkendali

@kejaksaan.ri
@detasemen_indera_adhyaksa
@kejati_jabar
@kejarikotabanjar
@jaksapedia
#pemilu2024 #KejaksaanRI #KejatiJabar #KejariKotaBanjar #KotaBanjar #jaksahumanis #jaksahebat #JaksaBerintegritas #jaksaprofesional #TrapsilaAdhyaksa #BanggaMelayaniBangsa #zonaintegritas #wbk #wbbm #reformasibirokrasi #persatuanjaksaindonesia #persaja #terusbergerakdanberkarya #PEN #staysave

Leave a Reply

Your email address will not be published.